DPRD Kota Lubuklinggau
H Rodi Wijaya Hadiri HAB Ke-77 Kemenag RI 2023
Lubuklinggau, Saranapublik.com – H Rodi Wijaya Ketua DPRD Kota Lubuklinggau, Menghadiri upacara peringatan hari amal Bhakti (HAB) kementrian agama ( kemenag ) RI ke-77 tahun 2023 tingkat kota Lubuklinggau bertempat di madrasah Aliyah negeri (MAN ) 2 Lubuklinggau, Selasa 3/1/2023.
Rodi Wijaya selaku ketua DPRD kota Lubuklinggau Berharap, seluruh organisasi apa pun yang sifatnya berlandaskan ideologi Pancasila dan demi kemajuan NKRI, “saya sangat setuju, apa lagi dalam hal bidang ke agamaan,” ujar nya.
“Mari kita jadi kan momentum untuk meningkatkan soliditas organisasi,kita harus berada dalam satu barisan yang kuat,kokoh, dan terorganisir untuk kemenag yang lebih baik dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat bagi kerukunan umat beragama untuk Indonesia hebat,” tutup Rodi Wijaya. (ADV)